Cara reset google chrome

Advertisement
Cara mudah untukmu - Ada beberapa hal yang membuat sebel ketika sedang browsing menggunakan browser google chrome, diantaranya masalah yang sering membuat jengkel adalah :
  • Ketika membuka browser langsung menuju ke url yang secara otomatis, dalam hal ini biasanya terjadi akibat pemasangan plugin secara tidak sengaja (biasanya plugin jebakan) akibanya koneksi internet menjadi lambat.
  • Ketika membuka tab baru, kasusnya sama seperti diatas. 
  • Halaman tersimpan dalam browser, sehingga akan menjadikan proses kerja browser menjadi lambat.

Lalu bagaimana cara rmengatasi masalah diatas? salah satu cara yang bisa diterapkan adalah dengan reset browser google chrome-nya. silahkan simak pembahasan cara reset google chrome dibawah ini :
  • Klik di bagian atas kanan browser pilih setelan
  • Klik tampilkan setelan lanjutan

  • Lanjutkan dengan klik Setel ulang setelan browser

  • Tunggu hingga browser proses selesai

Selesai, google chrome selesai di reset.

2 Responses to "Cara reset google chrome"